Cara Solat Sunat Taubat Dan Doa Taubat Nasuha. Solat sunat taubat adalah solat yang dilakukan oleh seseorang untuk memohon ampun kepada Allah SWT atas dosa-dosa kecil dan besar yang dilakukannya. Pengertian taubat dan taubat nasuha adalah sama saja, disebut taubat nasuha adalah kerana seorang muslim yang berusaha untuk bertaubat dan memohon ampunan Allah Swt dari perbuatan dosa besar yang sudah mereka lakukan dan setelah melakukan Taubat tersebut, mereka benar-benar berjanji untuk tidak mengulangi perbuatan dosa mereka lagi dan benar-benar menyesal telah melakukan perbuatan dosa tersebut. Adapun jenis perbuatan dosa yang masuk ke dalam kriteria dosa besar antara lain ialah derhaka kepada orang tua, syirik, musyrik, berzina, membunuh, memakan harta anak yatim atau piatu, rasuah dan banyak lagi.
“Bismillaahirrohmaanirrohiim, Allahumma sholli ‘alaa sayyidinaa Muhammadiw wa ‘alaa ali sayyidina Muhammad. Ya Allah bukalah hati dan pikiran kami. Agar kami bisa mempelajari sebab-sebab kehancuran manusia. Bukalah mata hati dan pikiran kami ya Allah, agar kami dapat mengetahui penyebab kegagalan-kegagalan bagi seorang manusia.
Buatlah hati kami dapat belajar ya Allah, mengapa hutang kami belum lunas, mengapa usaha kami tidak maju-maju, mengapa pekerjaan kami berantakan, mengapa urusan kami belum pada selesai, mengapa keinginan-keinginan kami belum terjawab. Wa may-yu’tal hikmata faqod u’tiya khoiron katsiiro.
Jadikan kami agar memiliki alat ukur, yang menjadi penting buat kami bukan apakah kami bisa menjadi kaya, bisa bekerja atau berusaha, sembuh dari penyakit kami, tegak ekonomi kami, dan lunas hutang-hutang kami. Kini kami tahu ya Allah, justru hal yang terpenting buat kami adalah apakah kami sudah mendapat ampunan-Mu ya Allah, apakah kami siap menghadap-Mu dengan hati yang bersih, maka ajarkan kami ya Allah.
Subhanaka laa ilmalana illa maa ‘allamtana innaka ‘antal ‘aliimulhakim. Panjangkan umur kami ya Allah, jadikan sisa umur kami menjadi rahmat, berkah, dan manfaat bagi kami dan orang-orang di sekitar kami. Bersihkan pikiran kami, mata kami, telinga kami, kaki dan tangan kami sebelum Engkau meminta pertanggungjawaban dan persaksian dari mereka.
Ya Allah ya Mujibassa’iliin, ighfirlanaa ya ghofur wa ya arhamarroohimiin irhamna.Ampuni kami, sayangi kami, tuntunlah kami, hingga kami mendapat cahaya dan ampunan Engkau.
Jangan sampai kami gelisah karena dunia yang tidak ada dalam genggaman kami, karena pekerjaan yang hilang, usaha yang hancur, ekonomi yang runtuh. Tapi jadikan kami gelisah ya Allah jika kami jauh dari-Mu, tidak mendengar panggilan-Mu.
Allahumma zakkirna min huma nassina wa ‘allimna min huma jahilna. Allaahummarhamna bil qur’an waj ‘alhu lana imamau wa nurou wa huda wa rohmah. Allahumma inna nas’aluka mujibati rohmatik, wa ‘azaa imaa maghfirotik, wal ghonimata min kulli birrin, wassalaamata min kulli itsmin, laa tada’lana dzamban illa ghofartah walaa hamman illa farrojtah walaa hajatan illa qodhoitah, ya arhamarroohimin irhamna.
Izinkan kami memberikan yang terbaik untuk-Mu, untuk isteri, untuk keturunan kami, untuk orangtua, saudara kami, dan mudah2an Engkau mempermudah urusan-2 kami.
Robbanaa aatina fiddunyaa hasanah wa fil aahiroti hasanah wa qinnaa ‘adzaa bannar.
Amiin ya Robbal'aalamiin.”
“Allahumma sholli “alaa sayyidina Muhammadiw wa ‘alaa alii Muhammad.
Allahumma ya Allah, begitu banyak dosa-dosa kami ya Allah, tapi kami juga paham, begitu besar ampunan-Mu. Begitu banyak maksiat dan keburukan yang kami lakukan, tapi kami juga tahu bahwa kasih sayang-Mu, rahmat-Mu jauh lebih besar daripada dosa-dosa kami.
Engkau pernah mengatakan Rasul-Mu Nabi Muhammad SAW; “Apabila ada hambamu yang datang kepadamu dengan dosa sebesar gunung, sedalam lautan, seluas samudera, maka Engkau mengabarkan; Nabbi’ ibadi anni ‘annal ghofuururrohiim, khabarkan kepada hamba-hambamu bahawa Aku Maha pengampun lagi Maha Penyayang.
Izinkan kami meredhai dan mengikhlaskan diri apa yang Engkau putuskan dan gariskan untuk kehidupan kami.
Astaghfirullaahal ‘adziim. Allahumma anta Robbuna, ya Allah Engkaulah Tuhan kami; laa ilaaha illa anta, tiada Tuhan selain Engkau; kholaqtana, Engkau telah menciptakan kami; kami hamba-hamba Mu ya Allah. Kami berlindung kepada Engkau dari apa yang sudah kami lakukan.
Amiin amiin ya Rabbal’aalamiin.
Setelah selesai mengerjakan Shalat Taubat maka anda duduklah dg khusyu dan tenang, kemudian membaca Dzikir Sholawat Nabi, Tahmid maupun bacaan Tahlil setelah itu perbanyaklah membaca bacaan Istighfar yg dibaca minimal 100 kali karena manfaat dari bacaan Istighfar itu sendiri adlh untuk memohon ampunan kpd Alloh Swt..
ASTAGHFIRULLAAHAL ‘AZHIIM, ALLADZII LAA ILAAHA ILLAA HUWAL HAYYUL QAYYUUMU WA ATUUBU ILAIHI ”.
Jika anda ada doa taubat yang lain, yang sesuai.. anda boleh membacanya dengan bahasa melayu yang mudah anda faham.
Dalil tentang disyariatkannya Solat Taubat
Dari Abu Bakr Ash-Shiddiq RA, bahawa Nabi SAW bersabda, “Apabila ada orang yang melakukan suatu perbuatan dosa, kemudian dia berwudhu dengan sempurna, lalu dia mendirikan solat dua rakaat, dan selanjutnya dia beristigfar memohon ampun kepada Allah, maka Allah pasti mengampuninya.” (HR. At-Turmudzi; dinilai hasan oleh Al-Albani)
1. Berwudhu dengan sempurna (sesuai sunah).
2. Niat solat sunat taubat,
3. Solat dua rakaat, sebagaimana solat wajib yang lainnya,.jumlah raka’at solat sunat taubat minima 2 raka’at dan maksima dikerjakan sebanyak 6 raka’at. *sumber
4. Tidak ada bacaan khusus ketika solat. Bacaannya sama dengan solat wajib yang lain.
5. Berusaha khusyuk dalam solatnya, kerana teringat dengan dosa yang baru saja dia lakukan.
6. Beristigfar dan memohon ampun kepada Allah setelah solat.
7. Tidak ada bacaan istigfar khusus untuk solat taubat. Bacaan istigfarnya sama dengan bacaan istigfar lainnya.
8. Inti dari solat taubat adalah memohon ampun kepada Allah, dengan menyesali perbuatan dosa yang telah dia lakukan dan bertekad untuk tidak mengulanginya.
Cara Solat Sunat Taubat
1. Berwudhu dengan sempurna (sesuai sunah).
2. Niat solat sunat taubat,
3. Solat dua rakaat, sebagaimana solat wajib yang lainnya,.jumlah raka’at solat sunat taubat minima 2 raka’at dan maksima dikerjakan sebanyak 6 raka’at. *sumber
4. Tidak ada bacaan khusus ketika solat. Bacaannya sama dengan solat wajib yang lain.
5. Berusaha khusyuk dalam solatnya, kerana teringat dengan dosa yang baru saja dia lakukan.
6. Beristigfar dan memohon ampun kepada Allah setelah solat.
7. Tidak ada bacaan istigfar khusus untuk solat taubat. Bacaan istigfarnya sama dengan bacaan istigfar lainnya.
8. Inti dari solat taubat adalah memohon ampun kepada Allah, dengan menyesali perbuatan dosa yang telah dia lakukan dan bertekad untuk tidak mengulanginya.
Contoh Doa Taubat 1 (Kutipan Tausiyah Ust. Yusuf Mansur) - sumber
“Bismillaahirrohmaanirrohiim, Allahumma sholli ‘alaa sayyidinaa Muhammadiw wa ‘alaa ali sayyidina Muhammad. Ya Allah bukalah hati dan pikiran kami. Agar kami bisa mempelajari sebab-sebab kehancuran manusia. Bukalah mata hati dan pikiran kami ya Allah, agar kami dapat mengetahui penyebab kegagalan-kegagalan bagi seorang manusia.
Buatlah hati kami dapat belajar ya Allah, mengapa hutang kami belum lunas, mengapa usaha kami tidak maju-maju, mengapa pekerjaan kami berantakan, mengapa urusan kami belum pada selesai, mengapa keinginan-keinginan kami belum terjawab. Wa may-yu’tal hikmata faqod u’tiya khoiron katsiiro.
Jadikan kami agar memiliki alat ukur, yang menjadi penting buat kami bukan apakah kami bisa menjadi kaya, bisa bekerja atau berusaha, sembuh dari penyakit kami, tegak ekonomi kami, dan lunas hutang-hutang kami. Kini kami tahu ya Allah, justru hal yang terpenting buat kami adalah apakah kami sudah mendapat ampunan-Mu ya Allah, apakah kami siap menghadap-Mu dengan hati yang bersih, maka ajarkan kami ya Allah.
Subhanaka laa ilmalana illa maa ‘allamtana innaka ‘antal ‘aliimulhakim. Panjangkan umur kami ya Allah, jadikan sisa umur kami menjadi rahmat, berkah, dan manfaat bagi kami dan orang-orang di sekitar kami. Bersihkan pikiran kami, mata kami, telinga kami, kaki dan tangan kami sebelum Engkau meminta pertanggungjawaban dan persaksian dari mereka.
Ya Allah ya Mujibassa’iliin, ighfirlanaa ya ghofur wa ya arhamarroohimiin irhamna.Ampuni kami, sayangi kami, tuntunlah kami, hingga kami mendapat cahaya dan ampunan Engkau.
Jangan sampai kami gelisah karena dunia yang tidak ada dalam genggaman kami, karena pekerjaan yang hilang, usaha yang hancur, ekonomi yang runtuh. Tapi jadikan kami gelisah ya Allah jika kami jauh dari-Mu, tidak mendengar panggilan-Mu.
Allahumma zakkirna min huma nassina wa ‘allimna min huma jahilna. Allaahummarhamna bil qur’an waj ‘alhu lana imamau wa nurou wa huda wa rohmah. Allahumma inna nas’aluka mujibati rohmatik, wa ‘azaa imaa maghfirotik, wal ghonimata min kulli birrin, wassalaamata min kulli itsmin, laa tada’lana dzamban illa ghofartah walaa hamman illa farrojtah walaa hajatan illa qodhoitah, ya arhamarroohimin irhamna.
Izinkan kami memberikan yang terbaik untuk-Mu, untuk isteri, untuk keturunan kami, untuk orangtua, saudara kami, dan mudah2an Engkau mempermudah urusan-2 kami.
Robbanaa aatina fiddunyaa hasanah wa fil aahiroti hasanah wa qinnaa ‘adzaa bannar.
Amiin ya Robbal'aalamiin.”
Contoh Doa Taubat 2 (Kutipan Tausiyah Ust. Yusuf Mansur) - Sumber
“Allahumma sholli “alaa sayyidina Muhammadiw wa ‘alaa alii Muhammad.
Allahumma ya Allah, begitu banyak dosa-dosa kami ya Allah, tapi kami juga paham, begitu besar ampunan-Mu. Begitu banyak maksiat dan keburukan yang kami lakukan, tapi kami juga tahu bahwa kasih sayang-Mu, rahmat-Mu jauh lebih besar daripada dosa-dosa kami.
Engkau pernah mengatakan Rasul-Mu Nabi Muhammad SAW; “Apabila ada hambamu yang datang kepadamu dengan dosa sebesar gunung, sedalam lautan, seluas samudera, maka Engkau mengabarkan; Nabbi’ ibadi anni ‘annal ghofuururrohiim, khabarkan kepada hamba-hambamu bahawa Aku Maha pengampun lagi Maha Penyayang.
Izinkan kami meredhai dan mengikhlaskan diri apa yang Engkau putuskan dan gariskan untuk kehidupan kami.
Astaghfirullaahal ‘adziim. Allahumma anta Robbuna, ya Allah Engkaulah Tuhan kami; laa ilaaha illa anta, tiada Tuhan selain Engkau; kholaqtana, Engkau telah menciptakan kami; kami hamba-hamba Mu ya Allah. Kami berlindung kepada Engkau dari apa yang sudah kami lakukan.
Amiin amiin ya Rabbal’aalamiin.
Doa setelah Solat Taubat atau Solat Taubat Nasuha
Setelah selesai mengerjakan Shalat Taubat maka anda duduklah dg khusyu dan tenang, kemudian membaca Dzikir Sholawat Nabi, Tahmid maupun bacaan Tahlil setelah itu perbanyaklah membaca bacaan Istighfar yg dibaca minimal 100 kali karena manfaat dari bacaan Istighfar itu sendiri adlh untuk memohon ampunan kpd Alloh Swt..
dan pengertian di dalam Bahasa adalah, ”Saya memohon ampunan kepada Allah yang Maha Agung saya mengaku bahwa tiada Tuhan melainkan Allah, Tuhan yang hidup terus selalu jaga ”.
Kemudian sambung baca doa di bawah;
Jika anda ada doa taubat yang lain, yang sesuai.. anda boleh membacanya dengan bahasa melayu yang mudah anda faham.
0 Comments
Boleh komen jika mahu, boleh LIKE jika suka. TERIMAKASIH.